Ketika kita mulai menyelami kehidupan dengan Linux,
manual dan dokumentasi adalah pegangan penting yang harus sering-sering
dibuka. Dan hebatnya kita tidak perlu mengeluarkan uang untuk
membelinya, karena kita bisa mendownloadnya dari Internet dengan gratis.
Kemampuan mengakses manual dan dokumentasi gratis tersebut akan
meningkatkan produktifitas kita dalam menjelajahi Linux. Artikel ini
akan membahas tentang beberapa pointer untuk mengakses dokumentasi dan
manual Linux dan juga program aplikasinya.
Download Tulisan Lengkap: romi-doklinux.zip
Senin, 12 September 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
populer
-
Perintah pada terminal yang biasadisebut dengan command line tidak asing bagi pengguna sistem operasi linux,karena fungsi terminal ini sanga...
-
Linux (diucapkan ˈlɪnəks atau /ˈlɪnʊks/) [1] adalah nama yang diberikan kepada sistem operasi komputer bertipe Unix . Linux merupakan s...
-
"Ubuntu" berasal dari bahasa kuno Afrika, yang berarti "rasa perikemanusian terhadap sesama manusia". Ubuntu juga bisa b...
Posting Komentar