Rabu, 21 Desember 2011

Linux Sabily 11.10 "Uhud" telah dirilis

0 komentar

Linux Sabily 11.10 "Uhud" telah dirilis yang berfokus untuk menghadirkan nuansa Islami di Ubuntu. Sabily hadir dengan tema, aplikasi, wallpaper, font yang sarat dengan nuansa Islami. Berikut beberapa pernak-pernik yang disertakan di 
  • Tema "Uhud" untuk wallpaper, Plymouth, serta tema GDM.
  • Kalender Hijra (kalender hijiriyyah)  yang sudah mendukung GNOME 3
  • Aplikasi Thawab (ensiklopedia Islam) sudah mendukung tema.
  • Monajat dan Mimbar: Aplikasi doa dan pengingat sholat.
  • Font fonts-hosny-amir: Font arab dengan gaya Naskh. 
Selain itu, Sabily 11.10 "Uhud" juga hadir dengan aplikasi-aplikasi baru yaitu:
  • Alfanous: Quranic search engine
  • gnome-shell-extension-islamic-datetime: Ekstensi GNOME Shell yang menghadirkan waktu dan tanggal Islam
  • gnome-tweak-tool: Aplikasi untuk mengkonfigurasi GNOME 3.
Jika kalian tertarik untuk mengunduh Sabily 11.10 "Uhud" silakan klik tautan di bawah ini:

Unduh Sabily 11.10 "Uhud"

Selamat mencoba

populer

tabView

 
Blog Pejuang Z © 2012 Tampilan oleh Syaifudin Nunchakers | DheTemplate.com | Didukung oleh Blogger

MAAF BLOG INI SEDANG DALAM PERBAIKAN